Lebih dari 5 Jam dengan 20 Pertanyaan, Artis Cupi Cupita Diperiksa Direktorat Tindak Pidana Siber

Avatar photo

- Pewarta

Rabu, 27 September 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Cupi Warsita atau yang dikenal dengan Cupi Cupita. (Instagram.com/@cupitagobas19)

Cupi Warsita atau yang dikenal dengan Cupi Cupita. (Instagram.com/@cupitagobas19)

MALUKURAYA.COM– Cupi Warsita atau yang dikenal dengan Cupi Cupita, memenuhi panggilan penyidik Direktorat Tindak Pidana Siber.

Yuks, dukung promosi kota/kabupaten Anda di media online ini dengan bikin konten artikel dan cerita seputar sejarah, asal-usul kota, tempat wisata, kuliner tradisional, dan hal menarik lainnya. Kirim lewat WA Center: 085315557788.

Hal itu terkait dengan promosi situs judi online pada hari ini, Selasa, 26 September 2023.

Usai menjalani pemeriksaan lebih dari 5 jam, pengacara Cupi Cupita, Hengky Solihin menuturkan kliennya dicecar dengan puluhan pertanyaan oleh penyidik.

“Sekitar hampir di atas 20 pertanyaan,” katanya di Lobby Bareskrim Polri, Jakarta Selatan, Selasa, 26 September 2023.

Pada kesempatan yang sama, Cupi Cupita mengatakan dirinya senang lantaran bisa mengklarifikasi terkait promosi judi online tersebut.

Baca artikel lainnya di sini: Polisi Periksa Artis Yuki Kato Selama 4 jam dan Dicecar 23 Pertanyaan, Dugaan Promosi Judi Online

“Terima kasih buat teman teman yang sudah menunggu, saya seneng sudah mengklarifikasi Alhamdulillah.”

“Selanjutnya, serahkan ke lawyer saya,” kata Cupi Cupita

Tak hanya itu, Cupi Cupita juga mengaku kalau dirinya hari ini dalam keadaan kurang sehat.

“Sebenarnya, saya lagi sakit. Tapi, karena saya juga pengen klarifikasi senang sudah bisa klarifikasi sudah bisa datang ke sini,” ucapnya

Sebelumnya, Penyidik Direktorat Tindak Pidana Siber panggil penyanyi dangdut ternama Tanah Air Cupi Warsita atau Cupi Cupita

Hal itu terkait dengan promosi situs judi online pada hari ini, Selasa, 26 September 2023.

Berdasakan pantauan, Cupi Cupita tanpa berbicara sepatah kata pun tiba di Bareskrim Polri sekira pukul 12.52 WIB.

Penyidik panggil aktris ternama Tanah Air Yuki Kato, terkait dengan promosi situs judi online pada hari Sabtu, 23 September 2023.

Peluang bagi aktivis pers pelajar, pers mahasiswa, dan muda/mudi untuk dilatih menulis berita secara online, dan praktek liputan langsung menjadi jurnalis muda di media ini. Kirim CV dan karya tulis, ke WA Center: 087815557788.

Aktris ternama Tanah Air yakni, Wulan Guritno kembali jalani pemeriksaan terkait promosi situs judi online pada, Selasa, 19 September 2023 malam.***

Berita Terkait

Shadenlouth Siap Hibur Pengunjung Cafe dan Tempat Nongkrong dengan Sajian Live Music
Penampilan Spesial Yura Yunita dan Siti Nurhaliza Siap Hiasi Konser John Legend 6 Oktober yang Penuh Warna!
Inara Rusli Beri Tanggapan Lewat Akun Media Sosial Terkait Polisi Tangkap Mantan Suami Penyanyi Virgoun.
Resepsi Pernikahan Pasangan Penyanyi Rizky Febian dan Mahalini Raharja Dihadiri Presiden Jokowi
Status Tersangka Dinyatakan Sah, PN Jakarta Selatan Tolak Gugatan Praperadilan Selebgram Siskaeee
Polisi Limpahkan Berkas 5 Tersangka ke Kejaksaan Tinggi DKI Jakarta dalam Kasus Produksi Film Dewasa
Belum Selesai, Bareskrim Polri akan Lanjutkan Pemeriksaan Terhadap Artis Wulan Guritno Pekan Ini
Prabowo Subianto Ikut Nonton Konser 3 Dekade Ari Lasso, Penonton: Prabowo Presiden, I Love You!

Berita Terkait

Jumat, 20 Desember 2024 - 12:39 WIB

Shadenlouth Siap Hibur Pengunjung Cafe dan Tempat Nongkrong dengan Sajian Live Music

Senin, 9 September 2024 - 01:38 WIB

Penampilan Spesial Yura Yunita dan Siti Nurhaliza Siap Hiasi Konser John Legend 6 Oktober yang Penuh Warna!

Sabtu, 22 Juni 2024 - 14:33 WIB

Inara Rusli Beri Tanggapan Lewat Akun Media Sosial Terkait Polisi Tangkap Mantan Suami Penyanyi Virgoun.

Sabtu, 11 Mei 2024 - 15:40 WIB

Resepsi Pernikahan Pasangan Penyanyi Rizky Febian dan Mahalini Raharja Dihadiri Presiden Jokowi

Rabu, 28 Februari 2024 - 10:35 WIB

Status Tersangka Dinyatakan Sah, PN Jakarta Selatan Tolak Gugatan Praperadilan Selebgram Siskaeee

Berita Terbaru